Apa yang akan terjadi jika seorang guru itu menjadi sosok yang asyik di lingkungan sekolah? Sudah pasti guru tersebut akan mendapatkan tempat yang istimewa di hati para peserta didik. Kehadirannya senantiasa dinanti, ketidakhadirannya akan ditanya dan kepergiannya akan dirindu.  Ya,...
Momen pembagian rapor adalah momen yang dinanti-nanti oleh santri dan orangtua. Demikian juga para guru, penyerahan hasil perjuangan panjang para peserta didik dalam menempuh masa pembelajaran selama enam bulan atau setahun sebelumnya. Bahkan, di sebagian pesantren momen tersebut bukan hanya...
Judul tulisan kali ini membawa ingatan kita ke lirik lagu yang hits pada tempo dulu, kira-kira bunyinya begini “Hati senang walaupun tak punya uang.” Ya, begitulah kehidupan. Bahagia dan sedih itu letaknya di hati. Sebab, hati tempat bermuara segala...
Sahabat guru! Di manapun anda berada. Saya ungkapkan kalimat ini karena begitu banyak orang ingin menikmati tempat yang indah, tapi tidak banyak yang mampu menciptakan tempat jadi indah.   Sejatinya, kita semua pasti ingin dan suka dengan hal-hal yang indah. Termasuk...
Rekan-rekan sahabat guru, adik-adik peserta didik. Saya ingin mengingatkan diri dan rekan-rekan semua, hari ini ada Jannah di rumah kita. Ada surga yang Allah hadirkan dekat kita. Ya, mereka adalah orang tua. Saking dekatnya surga itu, hingga ada ungkapan...
Jujur berarti berkata benar. Sesuai antara lisan dan hati. Apapun yang terucap oleh lisan maka hati pun ikut membenarkannya. Bicara soal jujur, sejatinya ia adalah sifat wajib yang harus dimiliki oleh setiap orang. Tidak hanya Islam, semua agama di dunia...
Liburan telah tiba. Semua santri bersuka ria. Mungkin pernah terdengar syair di masa dulu yang susunan liriknya begini, "Libur telah tiba, hore-hore." Tentunya, syair ini sedang menggambarkan kebahagiaan bagi setiap pelajar--santri maupun santriwati--saat liburan tiba. Bagaimana tidak, liburan adalah momen...
Bersyukur adalah menerima dan memandang indah setiap peristiwa yang terjadi dalam kehidupan. Baik itu melalui lisan, hati atau ditampakan melalui perbuatan nyata. Tidak pernah mengeluh dan memandang remeh sekecil apapun nikmat yang telah Allah berikan. Syukur itu pandai memaksimalkan...
Pada kesempatan ini saya ingin menyampaikan kepada teman-teman, guru-guru dan murid pada umumnya, tentang sesuatu yang bisa diprediksikan dengan sesuatu yang tidak bisa diprediksikan. Saya katakan kalau bocor ban itu musibah sedangkan habis bensin adalah sebuah kelalaian. Sebab, habis...
Dalam seminar kepengasuhan kita sering menyampaikan bahwa tugas sebagai guru adalah menciptakan kondisi, mencari solusi agar santri tidak melanggar. Kehidupan di pesantren tidak terlepas dari norma-norma sebagai petunjuk dalam menjalani masa pendidikan baik itu berlaku untuk guru maupun bagi setiap...

STAY CONNECTED WITH US

549FansSuka
0PengikutMengikuti
0PelangganBerlangganan
- Advertisement -

ARTIKEL TERBARU